Catat, Ini Daftar Nomor Darurat Selama Perjalanan Lebaran 2025

- Penulis Berita

Minggu, 23 Maret 2025 - 11:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, JABAR.RAGAMUTAMA.COM – Perjalanan darat dengan mobil pribadi masih menjadi salah satu moda transportasi favorit selama mudik Lebaran 2025.

Sehubungan dengan itu, kontak nomor penting jadi hal penting dalam menyiapkan kegiatan tersebut. Fungsinya, untuk memastikan perjalanan aman dan nyaman termasuk jika dalam kondisi terdesak atau kedaruratan.

Misalkan apabila mobil mogok karena kehabisan bensin, pemilik kendaraan bisa menghubungi layanan tol atau call center Pertamina Delivery Service. 

Kemudian, apabila terjadi kerusakan pada mesin, bisa juga menghubungi jasa derek.

Pemudik yang mengalami kecelakaan bisa menghubungi ambulans dan pihak kepolisian, sehingga bisa cepat ditangani jika terjadi kondisi darurat.

Berikut nomor penting yang bisa dihubungi pengendara saat mengalami keadaan darurat ketika mudik Lebaran 2025: 

  • Nomor telepon Jasa Marga, 24 jam: 14080 
  • Jalur Mudik 24 Jam: 158
  • Angkasa Pura: 172
  • Layanan informasi jalan tol: 0813-8006-8000 
  • Layanan BBM Pertamina: 135 
  • Layanan Kepolisian: 110 
  • Layanan pemadam kebakaran (Damkar): 113 
  • Layanan Basarnas: 115 
  • Layanan ambulans: 118 atau 119 
  • Palang Merah Indonesia/PMI: 021-7992325
  • Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB): 117 
  • Kementerian Perhubungan (Kemenhub): 115 
  • Pusat Krisis Kemenkes RI: 0812-1212-319 
  • BPJS Kesehatan: 1-500-400
  • ASP Indonesia Ferry: 191
Baca Juga :  Toyota Hadirkan Posko dan Bengkel Siaga Saat Mudik Lebaran 2025, Catat Lokasinya

Berita Terkait

Demi Keselamatan, Pemudik Motor Jangan Bawa Barang Berlebih
Kapal Selam Wisata Tenggelam di Mesir, 6 Wisatawan Rusia Tewas
Toyota Hadirkan Posko dan Bengkel Siaga Saat Mudik Lebaran 2025, Catat Lokasinya
5 Penyebab Kecelakaan yang Wajib Diantisipasi Pemudik Motor
Contraflow vs Lajur Normal: Mana yang Lebih Aman?
Pesawat Balik Arah Gara-gara Pilot Kurang Disiplin
Pilot Lupa Bawa Paspor, Pesawat Ini Terpaksa Putar Balik ke AS
Daftar 10 Negara Paling Aman dan Berbahaya di Dunia Tahun 2025

Berita Terkait

Sabtu, 29 Maret 2025 - 08:43 WIB

Demi Keselamatan, Pemudik Motor Jangan Bawa Barang Berlebih

Jumat, 28 Maret 2025 - 21:11 WIB

Kapal Selam Wisata Tenggelam di Mesir, 6 Wisatawan Rusia Tewas

Jumat, 28 Maret 2025 - 09:11 WIB

Toyota Hadirkan Posko dan Bengkel Siaga Saat Mudik Lebaran 2025, Catat Lokasinya

Jumat, 28 Maret 2025 - 06:21 WIB

5 Penyebab Kecelakaan yang Wajib Diantisipasi Pemudik Motor

Jumat, 28 Maret 2025 - 05:34 WIB

Contraflow vs Lajur Normal: Mana yang Lebih Aman?

Berita Terbaru

Berita

Video Of Father And Daughter In Kenya

Jumat, 11 Apr 2025 - 09:02 WIB

Mc Mirella E Dynho, Ini Latar Belakang Jadi Trending

Berita

Mc Mirella E Dynho, Ini Latar Belakang Jadi Trending

Jumat, 11 Apr 2025 - 09:02 WIB