sports | Minggu, 23 Maret 2025 - 13:38 WIB
TRIBUNNEWS.COM – Fakta mengejutkan datang jelang pertandingan musim semi Liga Voli Putri Korea 2024/2025. Pevoli Nasional, Megawati Hangestri Pertiwi jadi yang paling ditakuti! Megawati menjadi pemain yang paling ditakuti oleh rival Daejeon JungKwanjang Red Sparks pada babak play-off Liga Voli Korea musim ini. Rangkaian pertandingan fase reguler Liga Voli Putri Korea 2024/2025 telah tuntas digelar di mana tiga tim akan bersaing menuju fase…