Thom Haye dan Joey Pelupessy Soroti Cara Stylish Ole Romeny Pakai Jersey Timnas Indonesia

- Penulis Berita

Jumat, 28 Maret 2025 - 18:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JABAR.RAGAMUTAMA.COM – Ole Romeny menjadi sosok penting di timnas Indonesia saat ini.

Dia sukses mencatatkan kontribusi penting saat bertugas di timnas dalam dua pertandingan terakhir.

Ole sukses mencetak gol saat melawan Australia dan Bahrain meski baru saja merasakan debut.

Meski baru bergabung ke timnas, dia sukses mendapatkan sambutan yang hangat di dalam tim.

Joey Pelupessy menjelaskan bahwa Ole Romeny adalah sosok yang cukup trendy.

Dia sering menyoroti bagaimana sang pemain saat memilih outfit terbaik saat pertandingan.

Salah satu yang mencuri perhatian adalah sepatu berwarna perak milik Ole.

“Kamu melihat sepatunya yang perak? R9.”

“Aku memanggilnya R9,” kata Joey Pelupessy dilansir BolaSport.com dari kanal YouTube The Haye Way.

Sementara itu, Thom Haye mengakui bahwa hadirnya Ole di timnas membawa keceriaan di ruang ganti timnas.

Sama seperti Joey, dia jua menyoroti bagaimana pemain asal Oxford United tersebut berpenampilan.

Menurutnya, striker timnas tersebut cukup percaya dengan dengan gayanya.

“Lucu sekali karena kami banyak membicarakannya.”

“Saya tahu Ole, dia pemain berkualitas tapi dia juga penampilannya seperti susah dijelaskan.”

“Tetapi dia seperti seorang yang stylish, cara dia memakai jersey dan sepatu,” lanjutnya.

Salah satu yang jadi sorotan adalah pemilihan jersey panjang saat bermain di markas Australia.

Ole kemudian mengganti dengan jersey pendek di babak kedua.

Saat melawan Bahrain dia tidak melakukannya lagi karena kurang percaya diri.

Tentunya, hal ini karena kondisi iklim yang panas di Indonesia dan akan sangat menyakitkan bagi pemain.

“Dia ragu (saat menggunakan jersey panjang).”

“Katanya jersey lengan panjangnya cantik sekali.”

“Juga lengan pendeknya,” kata Haye.

Baca Juga :  Euforia Usai Kalahkan Bahrain, Pakar Belanda: Timnas Indonesia Sadarlah, Permainan Kalian Nggak Menarik!

Berita Terkait

Erick Thohir Bertemu Gerald Vanenburg Cari Talenta Muda untuk Skuad Timnas Masa Depan
Nilai Transfer Jay Idzes Melonjak Naik Sejak Debut bersama Timnas Indonesia
Penuh Rasa Bangga! Maarten Paes Ungkap Momen dan Makna Lagu Tanah Airku kepada Orang Belanda
Hasil Practice MotoGP Americas 2025 – Marc Marquez Melejit dan Pecundangi 2 Anak Buah Valentino Rossi, Francesco Bagnaia Menyedihkan
Thom Haye dan Joey Pelupessy Sepakat, Rizky Ridho Layak Berkarier di Eropa
Pro dan Kontra Cesc Fabregas ke AC Milan, Sukses seperti Arrigo Sacchi atau Ngenes bak Thiago Motta?
Thom Haye Cerita Momen Kirim Umpan Lambung ke Marselino Ferdinan Sebelum Gol Ole Romeny
Gelandang Timnas Indonesia Joey Pelupessy Masih Belum Bisa Lupakan Atmosfer SUGBK

Berita Terkait

Sabtu, 29 Maret 2025 - 10:08 WIB

Erick Thohir Bertemu Gerald Vanenburg Cari Talenta Muda untuk Skuad Timnas Masa Depan

Sabtu, 29 Maret 2025 - 10:08 WIB

Nilai Transfer Jay Idzes Melonjak Naik Sejak Debut bersama Timnas Indonesia

Sabtu, 29 Maret 2025 - 10:08 WIB

Penuh Rasa Bangga! Maarten Paes Ungkap Momen dan Makna Lagu Tanah Airku kepada Orang Belanda

Sabtu, 29 Maret 2025 - 06:33 WIB

Hasil Practice MotoGP Americas 2025 – Marc Marquez Melejit dan Pecundangi 2 Anak Buah Valentino Rossi, Francesco Bagnaia Menyedihkan

Sabtu, 29 Maret 2025 - 06:33 WIB

Thom Haye dan Joey Pelupessy Sepakat, Rizky Ridho Layak Berkarier di Eropa

Berita Terbaru

Berita

Video Of Father And Daughter In Kenya

Jumat, 11 Apr 2025 - 09:02 WIB

Mc Mirella E Dynho, Ini Latar Belakang Jadi Trending

Berita

Mc Mirella E Dynho, Ini Latar Belakang Jadi Trending

Jumat, 11 Apr 2025 - 09:02 WIB